Bukan main! Obama dinobatkan sebagai Most Powerful People veris FORBES alias orang atau tokoh paling berkuasa di dunia!
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama terpilih sebagai orang paling berkuasa (Most Powerful People) di dunia versi majalah Forbes yang terbit pekan ini.
Dari berbagai faktor penentu, Forbes menilai posisi Obama sebagai presiden negara adidaya satu-satunya di dunia memegang sejumlah keputusan penting menyangkut nasib dunia. Beberapa faktor tadi, menurut Forbes, antara lain Obama memimpin negara dengan kekuatan ekonomi terbesar, paling inovatif, dan paling dinamis. Obama juga menjabat panglima tertinggi angkatan bersenjata sebuah negara dengan kekuatan militer paling besar di dunia.
Selengkapnya info Barrack Obama orang paling berkuasa di dunia the most powerful people in the world!
Obama Tokoh Paling Berkuasa di Dunia
Selain itu, Obama juga memiliki wewenang untuk meluncurkan senjata nuklir dengan lebih dari 5.000 hulu ledak. Di dalam negeri, partai Obama, yaitu Partai Demokrat, memiliki kursi mayoritas baik di Senat maupun Kongres. Yang tidak kalah penting, Obama baru saja meraih hadiah Nobel Perdamaian berkat posisinya yang memang sangat berkuasa.
Posisi kedua dipegang Presiden China Hu Jintao yang dinilai sebagai pemimpin negara dengan penduduk terbesar di dunia, 1,3 miliar, di mana 70% di antaranya berusia produktif 15?64 tahun.
China juga dianggap sebagai pembeli kredit macet AS terbesar, menyelenggarakan Olimpiade Beijing 2008 dengan kemewahan luar biasa, dan mengancam posisi AS sebagai negara ekonomi terbesar dunia dalam 25 tahun mendatang. Peringkat ketiga dipegang oleh Perdana Menteri Rusia Vladimir Putin yang dianggap sebagai tzar, kaisar, dan otokrat seluruh Rusia. Bahkan, posisi Putin dianggap lebih berkuasa daripada Presiden Dmitry Medvedev.
Putin juga menguasai sebuah negara dengan luas wilayah sepersembilan wilayah daratan dunia dengan kandungan energi dan mineral yang begitu besar. Rusia juga sebagai negara berkekuatan nuklir yang memiliki hak veto di PBB. Di urutan berikutnya, versi Forbes adalah Ketua Bank Sentral AS (Fed) Ben Bernanke, yang kini tengah berusaha membangun kembali ekonomi negara adidaya AS yang sedang mengalami resesi.
Selama krisis ini, Bernanke berhasil membenahi liabilitas neraca keuangan AS dari USD900 miliar pada Agustus 2008 menjadi lebih dari USD1,2 triliun sekarang ini. Selain itu, dengan posisinya, Bernanke mempunyai wewenang untuk mencetak sebanyak mungkin dolar untuk mengatasi krisis ini.
Pada urutan berikutnya adalah Sergey Brin dan Larry Page, pasangan pendiri perusahaan mesin pencari Google, yang memungkinkan seluruh informasi di dunia bisa diakses dengan cepat.
Keduanya dianggap tokoh yang juga paling berkuasa dengan kekayaan mencapai USD30,6 miliar, menempatkan mereka pada posisi ketiga sebagai orang terkaya dunia versi Forbes 400. Secara keseluruhan Forbes memasukkan 67 nama. Tidak hanya nama pemimpin negara atau pengusaha, Forbes juga memasukkan pemimpin Al Qaeda Osama bin Laden dan pembawa acara TV Oprah Winfrey dalam daftar orang paling berkuasa.
Pemimpin dunia dan industri mendominasi daftar 10 orang paling berkuasa di dunia.
"Daftar ini menunjukkan sejumlah orang yang memiliki pengaruh pribadi, kemampuan mereka untuk meluaskan pengaruh melampaui atmosfer pengaruh mereka saat ini," tulis Forbes.
Pemilik perusahaan telekomunikasi Meksiko, Telemex Carlos Slim Helu menduduki peringkat keenam. Telemax mampu meraup keuntungan yang angkanya setara dengan gross domestic product (GDP) Meksiko, yakni sebesar 2%. Selain itu, Telemax merajai 90% jaringan telepon Meksiko dan memonopoli 90% pasar telekomunikasi di negeri itu.
Posisi setelah Helu ditempati raja media yang baru saja memaklumatkan perang dingin dengan situs pencari berita Google. Dengan tangan dinginnya, Rupert Murdoch membangun sebuah kerajaan media raksasa. Perusahaan surat kabarnya tersebar di berbagai benua.
Dia memiliki hak kepemilikan atas The Times (Inggris), The Australian (Australia), dan The Wall Street Journal (AS). Peringkat kedelapan diduduki Michael T Duke, pemilik perusahaan retail terbesar di dunia. Perusahaannya diperkirakan mampu meraih keuntungan sebesar USD401 miliar per tahun. Duke mempekerjakan 8.000 karyawan yang tersebar di 8.000 toko miliknya.
Di bawah Duke, muncullah nama Raja Arab Saudi, Abdullah bin Aziz al Saud. Pemegang tahta kerajaan Saudi Arabia ini memiliki tambang minyak terbesar di dunia, Saudi Aramco. Di penghujung 10 terbesar World's Most Powerful People, William Gates III atau Bill Gates, si pendiri raksasa software Microsoft. Lebih dari 85% pengguna komputer di dunia menggunakan produk Microsoft untuk aktivitas informatika mereka. okezone.
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama terpilih sebagai orang paling berkuasa (Most Powerful People) di dunia versi majalah Forbes yang terbit pekan ini.
Dari berbagai faktor penentu, Forbes menilai posisi Obama sebagai presiden negara adidaya satu-satunya di dunia memegang sejumlah keputusan penting menyangkut nasib dunia. Beberapa faktor tadi, menurut Forbes, antara lain Obama memimpin negara dengan kekuatan ekonomi terbesar, paling inovatif, dan paling dinamis. Obama juga menjabat panglima tertinggi angkatan bersenjata sebuah negara dengan kekuatan militer paling besar di dunia.
Selengkapnya info Barrack Obama orang paling berkuasa di dunia the most powerful people in the world!
Obama Tokoh Paling Berkuasa di Dunia
Selain itu, Obama juga memiliki wewenang untuk meluncurkan senjata nuklir dengan lebih dari 5.000 hulu ledak. Di dalam negeri, partai Obama, yaitu Partai Demokrat, memiliki kursi mayoritas baik di Senat maupun Kongres. Yang tidak kalah penting, Obama baru saja meraih hadiah Nobel Perdamaian berkat posisinya yang memang sangat berkuasa.
Posisi kedua dipegang Presiden China Hu Jintao yang dinilai sebagai pemimpin negara dengan penduduk terbesar di dunia, 1,3 miliar, di mana 70% di antaranya berusia produktif 15?64 tahun.
China juga dianggap sebagai pembeli kredit macet AS terbesar, menyelenggarakan Olimpiade Beijing 2008 dengan kemewahan luar biasa, dan mengancam posisi AS sebagai negara ekonomi terbesar dunia dalam 25 tahun mendatang. Peringkat ketiga dipegang oleh Perdana Menteri Rusia Vladimir Putin yang dianggap sebagai tzar, kaisar, dan otokrat seluruh Rusia. Bahkan, posisi Putin dianggap lebih berkuasa daripada Presiden Dmitry Medvedev.
Putin juga menguasai sebuah negara dengan luas wilayah sepersembilan wilayah daratan dunia dengan kandungan energi dan mineral yang begitu besar. Rusia juga sebagai negara berkekuatan nuklir yang memiliki hak veto di PBB. Di urutan berikutnya, versi Forbes adalah Ketua Bank Sentral AS (Fed) Ben Bernanke, yang kini tengah berusaha membangun kembali ekonomi negara adidaya AS yang sedang mengalami resesi.
Selama krisis ini, Bernanke berhasil membenahi liabilitas neraca keuangan AS dari USD900 miliar pada Agustus 2008 menjadi lebih dari USD1,2 triliun sekarang ini. Selain itu, dengan posisinya, Bernanke mempunyai wewenang untuk mencetak sebanyak mungkin dolar untuk mengatasi krisis ini.
Pada urutan berikutnya adalah Sergey Brin dan Larry Page, pasangan pendiri perusahaan mesin pencari Google, yang memungkinkan seluruh informasi di dunia bisa diakses dengan cepat.
Keduanya dianggap tokoh yang juga paling berkuasa dengan kekayaan mencapai USD30,6 miliar, menempatkan mereka pada posisi ketiga sebagai orang terkaya dunia versi Forbes 400. Secara keseluruhan Forbes memasukkan 67 nama. Tidak hanya nama pemimpin negara atau pengusaha, Forbes juga memasukkan pemimpin Al Qaeda Osama bin Laden dan pembawa acara TV Oprah Winfrey dalam daftar orang paling berkuasa.
Pemimpin dunia dan industri mendominasi daftar 10 orang paling berkuasa di dunia.
"Daftar ini menunjukkan sejumlah orang yang memiliki pengaruh pribadi, kemampuan mereka untuk meluaskan pengaruh melampaui atmosfer pengaruh mereka saat ini," tulis Forbes.
Pemilik perusahaan telekomunikasi Meksiko, Telemex Carlos Slim Helu menduduki peringkat keenam. Telemax mampu meraup keuntungan yang angkanya setara dengan gross domestic product (GDP) Meksiko, yakni sebesar 2%. Selain itu, Telemax merajai 90% jaringan telepon Meksiko dan memonopoli 90% pasar telekomunikasi di negeri itu.
Posisi setelah Helu ditempati raja media yang baru saja memaklumatkan perang dingin dengan situs pencari berita Google. Dengan tangan dinginnya, Rupert Murdoch membangun sebuah kerajaan media raksasa. Perusahaan surat kabarnya tersebar di berbagai benua.
Dia memiliki hak kepemilikan atas The Times (Inggris), The Australian (Australia), dan The Wall Street Journal (AS). Peringkat kedelapan diduduki Michael T Duke, pemilik perusahaan retail terbesar di dunia. Perusahaannya diperkirakan mampu meraih keuntungan sebesar USD401 miliar per tahun. Duke mempekerjakan 8.000 karyawan yang tersebar di 8.000 toko miliknya.
Di bawah Duke, muncullah nama Raja Arab Saudi, Abdullah bin Aziz al Saud. Pemegang tahta kerajaan Saudi Arabia ini memiliki tambang minyak terbesar di dunia, Saudi Aramco. Di penghujung 10 terbesar World's Most Powerful People, William Gates III atau Bill Gates, si pendiri raksasa software Microsoft. Lebih dari 85% pengguna komputer di dunia menggunakan produk Microsoft untuk aktivitas informatika mereka. okezone.